30 April, 2025
Komunitas Salihara Persembahkan Pameran Seni Grafis, Marka/Matriks
Cetak Grafis, pada sejarahnya diawali untuk kebutuhan mencetak sesuatu, biasanya untuk keperluan publikasi dan promosi. Namun pada perkembangannya, dikembangkan menjadi sebuah seni cetak grafis yang menghasilkan karya personal dari pada...